GubernurBaliWayan Koster menyampaikan soal rencana tahapan tahapan dibukanya sektor pariwisata Pulau Dewata. Hal ini ia sampaikan saat menerima kunjungan kerja Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio, di Ubud,Gianyar, Rabu (17/6/2020). Koster mengatakan, tahapan ini baru sebatas rencana yang tergantung dengan situasi dan dinamika perkembangan Covid 19 di Bali. Ada tiga tahap yang dirancang terkait…