Tanggal 12 November 2020 menjadi hari berarti bagi presenter Rey Utami yang bisa menghirup udara bebas setelah dipenjara selama 1 tahun 4 bulan. Rey Utami mendekam di balik jeruji besi karena kasus pencemaran nama baik terhadap artis peran Fairuz A Rafiq lewat video "ikan asin". Wanita yang masih berstatus istri pengusaha Pablo Benua ini berbagi…