Ikan goreng menjadi salah satu lauk favorit orang Indonesia. Banyak jenis ikan yang nikmat saat di goreng, mulai dari ikan kembung hingga gurame. Tapi tentu rasa dari ikan yang digoreng pasti terasa kurang nendang kalau tidak tahu bumbu ini.
Apalagi terkadang ikan yang digoreng akan lengket di penggorengan. Hal ini tentu saja dapat mengurangi kerenyahan ikan karena kulitnya terlepas. Selain itu, ikan goreng juga seringkali menyipraktkan minyak.
Hasilnya, kita pasti jadi takut kalau masak ikan goreng. Nah, agar kelezatan ikan goreng tetap terjaga, perhatikan cara menggoreng ikan agar berikut ini. Jangan kaget dengan hasilnya yang di luar dugaan.